post-thumbnail{float:left;margin-right:20px}

Jumat, 15 Juni 2012

Keadaan Geografis Kabupaten Jombang


Luas wilayah kabupaten 115.950 Ha : 1.159,5 Km².
Terletak membentang antara 7.20' dan 7.45' .Lintang Selatan 5.20º - 5.30 º Bujur Timur.
Batas-batas wilayah kabupaten/kota :
- Sebelah Utara : Kabupaten Lamongan
- Sebelah Selatan : Kabupaten Kediri
- Sebelah Timur : Kabupaten Mojokerto
- Sebelah Barat : Kabupaten Nganjuk
Administrasi Pemerintahan terdiri dari 21 Kecamatan dan 301 desa, 5 kelurahan.
Kecamatan yang terluas adalah kecamatan Kabuh (13.233 Ha) dan yang terkecil Kecamatan Ngusikan (34,980 Ha).
Curah hujan terbesar antara 1750 s/d 2500 mm pertahun.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar